Tag: pengamanan aksi demo

Pengamat: Pemerintah Harus Jadikan Tuntutan Aksi Demo Sebagai Check and Balance

Aksi mahasiswa tersebut harus dijadikan check and balance untuk catatan pemerintah. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia melakukan aksi demonstrasi di sejumlah wilayah termasuk di DKI Jakarta. Menurut Pengamat Komunikasi Politik Verdy Firmantoro, aksi mahasiswa tersebut harus dijadikan check and…Read More »

Pangdam: Kondisi Jakarta Kondusif | Republika Online

Pangdam tegaskan ibu kota aman. REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA — Pangdam Jaya TNI, Mayjen  Untung Budiharto, menegaskan bahwa kondisi Jakarta dalam keadaan aman dan kondusif. Hal tersebut disampaikan Untung menyikapi aksi unjuk rasa yang digelar di sekitar kawasan Patung Kuda, Jalan Merdeka Barat, dan Kompleks…Read More »

Sejumlah Massa Juga Gelar Aksi Demo di Monas

Massa aksi demo mengkritik kebijakan pemerintah yang dinilai merugikan rakyat. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sejumlah massa yang terdiri dari mahasiswa serta aliansi masyarakat mulai mendatangi kawasan patung kuda, Monas Jakarta Pusat. Massa aksi demo mengkritik kebijakan pemerintah yang dinilai merugikan rakyat, salah satunya perbaikan…Read More »

Lalu Lintas di Istana Merdeka Lengang Saat Aksi Damai 11 April

Lalu lintas di depan istana merdeka pun masih dibuka bagi masyarakat. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Menjelang aksi demo yang akan dilakukan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia, kawasan jalan depan Istana Negara terpantau lancar. Dari pantauan Tim Republika TV, terlihat sejumlah aparat keamanan tengah…Read More »

Polda Metro Jaya Pastikan tak Ada Senpi dan Peluru Tajam Saat Amankan Aksi Demo

Polisi mengerahkan 1.200 personel untuk mengamankan Aksi Damai di depan Gedung DPR. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sebanyak 5.625 personel gabungan Polda Metro Jaya dan Kodam Jaya dikerahkan untuk mengamankan Aksi Damai 11 April yang digelar Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) di kawasan…Read More »